Bangun Ekonomi Kerakyatan, Kodim 1006/Banjar dan Pemkab Banjar Lakukan Groundbreaking Koperasi Merah Putih
BANJAR, REPORTASE9.ID – Komando Distrik Militer (Kodim) 1006/Banjar bersama Pemerintah Kabupaten Banjar melaksanakan groundbreaking atau peletakan batu pertama pembangunan fisik Koperasi Merah Putih ...